Pendampingan Update Profil Simlibtabmas Bersama LPPM UMAHA Menggunakan Aplikasi ZOOM

Dalam rangka mengoptimalkan persiapan usulan proposal penelitian dan pengabdian kepadaa masyarakat tahun pelaksanaan 2021, Lembaga Penelitian dan Pengabdian Kepada Masyarakat (LPPM) Universitas Maarif Hasyim Latif (UMAHA)  mengadakan pendampingan update profil simlibtabmas menggunakan aplikasi Zoom pada hari Senin, 26 Oktober 2020. Tentunya kegiatan ini merupakan salah satu bentuk pengabdian masyarakat dengan mitra para dosen internal UMAHA dan […]

WEBINAR NASIONAL SOSIALISASI PANDUAN HIBAH RISET DAN PENGABDIAN KEPADA MASYARAKAT EDISI XIII & INSENTIF HKI PRODUKTIF

Lembaga Penelitian dan Pengabdian Masyarakat Universitas Maarif Hasyim Latif bekerja sama dengan Perkumpulan Ahli dan Dosen Republik Indonesia (ADRI) mengundang Bapak/Ibu dosen seluruh Indonesia, untuk mengikuti Webinar dengan aplikasi ZOOM Cloud Meeting? Minggu, 25 Oktober 2020? Pukul : 09.00 s.d. 11 WIB ? NARASUMBER: Prof. Dr. Heri Hermansyah, ST, M. Eng, IPU (Plt. Direktur Penelitian […]

Tim PKM UMAHA Sidoarjo Beri Bantuan Mesin Depulper/Mixer Markisa

Tim pelaksana PKM (Program Kemitraan Masyarakat) Universitas Maarif Hasyim Latif (UMAHA) Sidoarjo memberikan bantuan mesin depulper/mixer markisa. Dana pengabdian masyarakat ini bersumber dari Direktorat Riset dan Pengabdian Masyarakat (DRPM) Deputi BidangPenguatan Riset dan Pengembangan Kementerian Riset dan Teknologi/BadanRiset danInovasi Nasional Tahun 2020. “Dalam membuat sirup markisa, mitra PKM masih menggunakan alat dan bahan seadanya. Mitra belum menggunakan alat […]

Dosen UMAHA Beri Pelatihan Pengelolaan Website di Desa Jatikalang

Tim Program Kemitraan Masyarakat (PKM) Universitas Maarif Hasyim Latif (UMAHA) Sidoarjo yang beranggotakan Bapak Khoirul Ngibad, S.Si., M.Si (Dosen D3 Teknologi Laboratorium Medik), Bapak Nambi Sembilu S.Kom, M.Kom (Dosen S1 Teknik Informatika), dan Bapak Ir Subagyo S.T, M.T (Dosen S1 Teknik Mesin) melanjutkan kegiatan PKM di tempat mitra. Pada kegiatan PKM kali ini, tim PKM […]

LPPM UMAHA Sidoarjo Adakan Coaching Trik & Strategi Penulisan Proposal Riset dan Abdimas Kemenristek & LPDP KEMENKEU

Sidoarjo-Lembaga Penelitian dan Pengabdian Masyarakat (LPPM) Universitas Maarif Hasyim Latif (UMAHA) Sidoarjo mengadakan kegiatan “Coaching Trik & Strategi Penulisan Proposal Riset dan Abdimas Kemenristek & LPDP KEMENKEU via zoom. Narasumber dalam kegiatan coachingproposal ini adalah Prof. Dr. sc. agr. Ir. Didik Sulistyanto yang merupakan Reviewer Nasional. Kegiatan ini bertujuan untuk memfasilitasi dosen-dosen tetap internal UMAHA dalam […]

Keren Dosen UMAHA Sidoarjo Bantu Kembangkan Sirup Markisa di Desa Jatikalang di Liput Media Berita Jawa Pos

Tahun 2020 ini, UMAHA Sidoarjo berhasil memenangkan hibah pengabdian kepada masyarakat skema PKM untuk tim kelompok yang beranggotakan Bapak Khoirul Ngibad, S.Si., M.Si (Dosen D3 Teknologi Laboratorium Medik), Bapak Nambi Sembilu S.Kom, M.Kom (Dosen S1 Teknik Informatika), dan Bapak Ir Subagyo S.T, M.T (Dosen S1 Teknik Mesin). Selain itu, pelaksanaan PKM tersebut juga melibatkan mahasiswa […]

Pengumuman Penerimaan Proposal Program Konsorsium Riset dan Inovasi COVID-19

Jadwal penerimaan proposal untuk Program Konsorsium Riset dan Inovasi COVID-19 Tahun 2020 TAHAP 2 NO. KEGIATAN TANGGAL 1 Penerimaan Proposal  18 Mei – 2 Juni 2020 2 Review  3 Juni – 20 Juni 2020 3 Pengumuman 21 Juni 2020 CATATAN : Proposal yang diusulkan harus sesuai dengan format yang tersedia dalam Buku Panduan. Pengusulan proposal […]

UMAHA Serahkan Donasi kepada Warga yang Terdampak COVID-19

Pandemi koronavirus 2019 (Covid-19) telah menyebabkan berbagai sektor kehidupan lumpuh. Gerak manusia menjadi terbatas oleh kehadiran virus tersebut di dunia ini. Dampak yang sangat terasa adalah dari aspek ekonomi. Mulai banyak penjual keliling yang susah menjual dagangannya. Banyak karyawan yang dirumahkan karena para pengusaha harus menutup usahanya. Tentunya warga miskin akan semakin terdampak dengan adanya wabah […]